Kapolsek Kumai Menghadiri Giat Lokakarya Mini Wilayah Kerja Puskesmas Teluk Bogam di Cafe Lanting

Rabu, 29 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOBAR/KALTENG MEDIAVIRAL.ID

Kapolsek Kumai Polres Kotawaringin Barat jajaran Polda Kalteng menghadiri kegiatan lokakarya mini Wilayah Kerja Puskesmas Teluk Bogam Kecamatan Kumai yang dilaksanakan di Cafe Lanting Jl. Perwira Kel. Mendawai Kec. Arsel Kab. Kobar.

Giat Lokakarya mini TW. 2 Tahun 2024 ini bertujuan untuk membahas tentang Ambulance Air, ODF, Infrastruktur Puskesmas, Locus Stunting dan ODGJ diwilayah kerja PuskesmasTeluk Bogam.

Lokakarya mini tersebut diikuti oleh Kedis Kesehatan, Kab. Kobar, Kadis SDK Dinas Kesehatan Kab. Kobar, Kadis Jesmas, Camat Kumai, Para Kepada Desa Wilayah Kerja PKM Teluk Bogam dan tenaga medis Puskesmas Teluk Bogam.

Baca Juga :  Guna Meningkatkan Kinerja Pelayanan Publik, Polres Kobar Menggelar Forum Konsultasi Publik di Aula Satya Haprabu Mapolres

Kegiatan ini mendapatkan respon positif dari masyarakat dan tenaga medis, karena mereka dapat memperoleh informasi yang lebih detail dan pengetahuan yang berguna tentang pencegahan balita stunting serta Program dari Puskesmas Teluk Bogam.

Baca Juga :  Kapolres Kobar Berikan Apresiasi Kepada Pejabat Lama Saat Pimpin Sertijab Kabag SDM dan Kapolsek Lada

Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Yusfandi Usman, S.I.K., M.I.K., melalui Kapolsek Kumai IPTU Stefanus Rantealo SH., mengatakan dari kegiatan ini, dapat diambil kesimpulan bahwa peran Kepolisian bersinergi dengan tenaga kesehatan penting untuk bersama-sama membantu masyarakat dalam memperoleh informasi dan pengetahuan yang berharga mengenai kesehatan. Diharapkan kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan dan memberikan manfaat bagi masyarakat. Laila (mediaviral.id)

Berita Terkait

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades
SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG
Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut
Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga
Telah Hadir Kantor Kecamatan Cikupa Sudah Bisa Cetak e KTP, KIA, Akte Kematian dan Lainya di Kantor Kecamatan Cikupa
PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi
Viral di Media Cetak dan Online, Akhirnya Mualem Lantik Walikota Langsa 18 April 2025 Mendatang
Bersih-Bersih Narkoba, Bupati Batu Bara Tes Urine ASN dan Non ASN Dinas Perkim LH Serta Bappelitbangda

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 15:06

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades

Selasa, 15 April 2025 - 21:23

SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG

Selasa, 15 April 2025 - 21:21

Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut

Sabtu, 12 April 2025 - 15:50

Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga

Kamis, 10 April 2025 - 16:20

PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi

Berita Terbaru