Pastikan Bantuan Raskin 2024 Tersalur Tepat Sasaran, Bhabinkamtibmas Desa Sungai Tendang Melaksanakan Monitoring

Sabtu, 20 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOBAR/KALTENG MEDIA-VIRAL.ID

Aipda M.P Silitonga, Bhabinkamtibmas Desa Sungai Tendang, Kecamatan Kumai, Kabupaten Kotawaringin Barat, melakukan monitoring penyaluran bantuan Raskin tahun 2024 bulan Juli kepada warga masyarakat di desanya. Monitoring ini dilakukan untuk memastikan beras bantuan tersebut tersalurkan dengan tepat sasaran dan terhindar dari penyelewengan.

Penyaluran bantuan beras Raskin ini dilakukan di kantor Desa Sungai Tendang. Bantuan beras tersebut diberikan kepada warga masyarakat yang tergolong keluarga miskin dan rentan miskin

Baca Juga :  Dinas PUPR Kediri: Memastikan Pemeliharaan Irigasi Yang Handal Untuk Pertanian Yang Berkelanjutan

Dalam monitoringnya, Aipda M.P. Silitonga berkoordinasi dengan pihak desa dan petugas penyalur bantuan untuk memastikan kelancaran dan ketertiban proses penyaluran. Beliau juga berdialog dengan beberapa warga penerima bantuan untuk menampung aspirasi dan keluhan mereka.

Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Yusfandi Usman, S.I.K., M.I.K., melalui Kapolsek Kumai IPTU Stefanus Rantealo SH., mengapresiasi kegiatan monitoring yang dilakukan oleh Aipda M.P. Silitonga Beliau menekankan pentingnya peran Bhabinkamtibmas dalam memastikan penyaluran bantuan sosial berjalan dengan baik dan transparan

Baca Juga :  Polsek Amin Jaya Bersama Masyarakat Desa Amin Jaya Melaksanakan Rapat Rencana Pembangunan Desa Tahun 2025

“Bhabinkamtibmas sebagai garda terdepan di desa memiliki peran penting dalam mengawasi penyaluran bantuan sosial. Kami harap Bhabinkamtibmas dapat terus proaktif dalam menjalankan tugasnya dan membantu masyarakat, ” ujar Kapolsek Kumai. Irvand (media-viral.id)

Berita Terkait

Harga Emas Meroket! Warga Berbondong-Bondong Buru Emas di Desa Tanjung Alai SP Padang OKI
Dugaan Korupsi di Anggaran Ratusan Juta Rupiah Dana BOS SMKN 2 Kayuagung Disorot
Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades
SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG
Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut
Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga
Telah Hadir Kantor Kecamatan Cikupa Sudah Bisa Cetak e KTP, KIA, Akte Kematian dan Lainya di Kantor Kecamatan Cikupa
PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 19:49

Harga Emas Meroket! Warga Berbondong-Bondong Buru Emas di Desa Tanjung Alai SP Padang OKI

Senin, 21 April 2025 - 19:25

Dugaan Korupsi di Anggaran Ratusan Juta Rupiah Dana BOS SMKN 2 Kayuagung Disorot

Sabtu, 19 April 2025 - 15:06

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades

Selasa, 15 April 2025 - 21:23

SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG

Sabtu, 12 April 2025 - 15:50

Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga

Berita Terbaru