Cegah Tindakan Kriminalitas, Satsamapta Polres Kobar Melaksanakan Patroli ke Toko Emas

Sabtu, 20 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOBAR/KALTENG, MEDIA-VIRAL.ID

Kapolres Kotawaringin Barat jajaran Polda Kalteng AKBP Yusfandi Usman, S.I.K., M.I.K. melalui Kasat Samapta AKP Sumarno memberikan arahan anggota nya untuk tingkatkan pelaksanaan patroli ke pertokoan emas,sabtu (20/07/2024)

Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Yusfandi Usman, S.I.K., M.I.K. melalui Kasat Samapta AKP Sumarno menyampaikan Patroli kali ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada penjual maupun pembeli emas serta mencegah tindak pidana di pertokoan emas.

Baca Juga :  Bupati OKU Timur Tunjuk ( plt) Baru Direktur RSUD Martapura

Petugas patroli mengatakan bahwa dalam kesempatan itu, dirinya menyempatkan dialogis dan juga memberikan himbauan kepada karyawan serta pemilik toko emas agar senantiasa berhati-hati.

Baca Juga :  Gelar Apel Pagi Bersama Siswa Yang Melaksanakan Latihan Kerja, Ini Arahan Dari Wakapolres Kobar

Hal itu Sebagai langkah mengantisipasi munculnya tindak kriminalitas seperti perampokan dan penjambretan yang sewaktu waktu menyasar objek vital terutama di pertokoan emas yang ada di wilayah hukum Polres Kobar.

Polres Kobar akan terus berupaya memelihara dan menjaga kamtibmas diantaranya dengan melakukan patroli maupun pengamanan.Irvand (media-viral.id)

Berita Terkait

Harga Emas Meroket! Warga Berbondong-Bondong Buru Emas di Desa Tanjung Alai SP Padang OKI
Dugaan Korupsi di Anggaran Ratusan Juta Rupiah Dana BOS SMKN 2 Kayuagung Disorot
Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades
SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG
Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut
Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga
Telah Hadir Kantor Kecamatan Cikupa Sudah Bisa Cetak e KTP, KIA, Akte Kematian dan Lainya di Kantor Kecamatan Cikupa
PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 19:49

Harga Emas Meroket! Warga Berbondong-Bondong Buru Emas di Desa Tanjung Alai SP Padang OKI

Senin, 21 April 2025 - 19:25

Dugaan Korupsi di Anggaran Ratusan Juta Rupiah Dana BOS SMKN 2 Kayuagung Disorot

Sabtu, 19 April 2025 - 15:06

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades

Selasa, 15 April 2025 - 21:23

SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG

Sabtu, 12 April 2025 - 15:50

Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga

Berita Terbaru