Disambut Hangat Warga, Walikota Bandar Lampung Tinjau Lokasi Terdampak Banjir

Minggu, 26 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG MEDIAVIRAL.ID

Wali Kota Bandar Lampung Hj. Eva Dwiana tinjau langsung lokasi-lokasi banjir yang melanda sejumlah wilayah di Bandar Lampung. pada Sabtu (25/1/2025).

Bunda Eva, sapaan akrabnya mengatakan, pihaknya akan segera melakukan perbaikan rumah-rumah yang terdampak parah saat banjir beberapa waktu lalu.

“Hari ini kita memantau situasi, dan segera ada tindakan, talut di sepanjang sungai akan diperbaiki dan ditinggikan, ucap Walikota Bandar lampung.

Baca Juga :  Penuh Semangat, Puluhan Kader DPC Gerindra OKI Hadiri Puncak Peringatan HUT ke-17 di Bogor

Bunda Eva mengungkapkan, pihaknya telah membentuk tim untuk 20 kecamatan yang dikoordinir oleh Sekda, dan para asisten.

“Harapan kita, dengan koordinasi ini bisa fokus untuk pembangunan rumah-rumah warga yang terdampak banjir,” ucapnya.

Selain itu, di Way Lunik, Bunda melihat ada rumah yang berdiri di atas sungai, ini tidak benar.

Oleh karena itu, pihaknya akan segera berbicara kepada pihak penghuni rumah untuk memudurkan lokasi rumahnya sehingga bisa memperbaiki sungai yang ada.

Baca Juga :  Antisipasi Bencana Alam dan Karhutla, Polsek Kumai Menggelar Apel Siaga Karhutla di Mako Polsek

“Jika rumah tetap berada disitu, air tidak bisa mengalir dengan baik. Itu yang pertama,” katanya.

Selanjutnya, pihaknya juga akan meminta kepada balai untuk memperbaiki gorong-gorong yang sangat kecil yang tidak bisa menampung debit air sungai, ujarnya.

“Kita harus bekerja sama, ini bukan hanya tanggung jawab kabupaten atau kota, tetapi semua pihak harus bergerak bersama,” tambahnya (**).

Berita Terkait

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades
SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG
Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut
Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga
Telah Hadir Kantor Kecamatan Cikupa Sudah Bisa Cetak e KTP, KIA, Akte Kematian dan Lainya di Kantor Kecamatan Cikupa
PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi
Viral di Media Cetak dan Online, Akhirnya Mualem Lantik Walikota Langsa 18 April 2025 Mendatang
Bersih-Bersih Narkoba, Bupati Batu Bara Tes Urine ASN dan Non ASN Dinas Perkim LH Serta Bappelitbangda

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 15:06

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades

Selasa, 15 April 2025 - 21:23

SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG

Selasa, 15 April 2025 - 21:21

Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut

Sabtu, 12 April 2025 - 15:50

Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga

Kamis, 10 April 2025 - 16:20

PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi

Berita Terbaru