Kadis Perkim LH Batu Bara Ajak Masyarakat Budayakan Gotong Royong

Sabtu, 10 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA/SUMATERA UTARA
MEDIA/VIRAL.ID

Plt. Kepala Dinas Perkim LH serta Kepala Desa (Kades) Jati Mulia, para Mahasiswa KKN Fakultas Kedokteran USU melaksanakan gotong royong bersama warga masyarakat binaan di Desa Jati Mulia, kecamatan Nibung Hangus, Jum’at (09/08/2024).

Kepala Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup (Disperkim LH) kabupaten Batu Bara Lendi Aprianto. ST kepada awak media mengatakan, mari bersatu dalam aksi gotong royong untuk menciptakan lingkungan yang lebih bersih dan nyaman untuk kita semua.

Baca Juga :  Ketua Media Mitra Mesa Mengucapkan Selamat Terpilihnya Ahmad Sohib Sebagai Ketua Forum Kepala Desa di Kabupaten Ogan Ilir

“Dengan gotong royong kita bisa mencapai lebih banyak hal untuk kebaikan bersama, ” sebutnya.

Di katakan Lendi, dengan bergotong royong ini dapat memicu masyarakat binaan di lima desa, sehingga lingkungan menjadi indah dan bersih.

“Mari budayakan kembali gotong royong dalam membangun desa, sebagai upaya memupuk rasa persatuan dan kesatuan antar sesama warga, ” ungkap Lendi.

Gotong royong merupakan wujud sinergitas untuk mendukung program. Pj. Bupati Batu Bara yang telah menghidupkan kembali semangat gotong royong untuk lingkungan di seluruh pelosok kabupaten Batu Bara, semoga menjadi kabupaten yang bersih dan lestari, tuturnya.

Baca Juga :  Kapolres Kobar Ikuti Detik-Detik Proklamasi dan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih di HUT RI ke-79

Lanjut Lendi, gotong royong serentak ini dilakukan di 10 kelurahan dan 141 desa se-kabupaten Batu Bara yang diikuti oleh para Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Batu Bara.

Hari ini kita melaksanakan gotong royong Jum’at bersih, dengan kebersamaan dan gotong royong kita bersama-sama membersihkan baik itu jalan maupun kawasan penduduk, tandasnya.(media-viral.id)

Berita Terkait

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades
SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG
Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut
Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga
Telah Hadir Kantor Kecamatan Cikupa Sudah Bisa Cetak e KTP, KIA, Akte Kematian dan Lainya di Kantor Kecamatan Cikupa
PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi
Viral di Media Cetak dan Online, Akhirnya Mualem Lantik Walikota Langsa 18 April 2025 Mendatang
Bersih-Bersih Narkoba, Bupati Batu Bara Tes Urine ASN dan Non ASN Dinas Perkim LH Serta Bappelitbangda

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 15:06

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades

Selasa, 15 April 2025 - 21:23

SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG

Selasa, 15 April 2025 - 21:21

Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut

Sabtu, 12 April 2025 - 15:50

Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga

Kamis, 10 April 2025 - 16:20

PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi

Berita Terbaru