Kapolres Kobar Hadiri Pelantikan dan Sumpah Janji Anggota DPRD Kobar Terpilih Periode 2024-2029

Senin, 19 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOBAR/KALTENG MEDIA-VIRAL.ID

kapolres Kotawaringin Barat AKBP Yusfandi Usman, S.I.K.,M.I.K., mengikuti kegiatan Rapat paripurna ke – 15 masa sidang II Tahun sidang 2024 dewan perwakilan rakyat daerah Kab. kobar dan pengambilan sumpah atau janji anggota DPRD Kab. kobar masa jabatan 2024 – 2029. Senin (19/08/2024) Pagi.

Kegiatan ini di laksanakan di Gedung DPRD Kab. kobar Pukul 08.00 WIB dan dihadiri oleh Pj Bupati Kobar, Ketua DPRD Kab. kobar, wakil ketua I dan wakil ketua II DPRD Kab. kobar, serta unsur Forkopimda Kobar, dan 30 orang anggota DPRD Kab. kobar yang baru dilantik semuanya turut hadir lengkap.

Baca Juga :  Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polres Kobar Bersama TNI Gencarkan Patroli di Wilkum Kobar

Dalam sambutannya, Pj. Bupati Kobar menyampaikan arahan mendagri mengenai fungsi dan peran penting DPRD dalam pemerintahan daerah. Beliau menekankan pentingnya tiga fungsi utama DPRD, yaitu pembentukan peraturan daerah (Perda), penyusunan anggaran, dan pengawasan. Fungsi pembentukan Perda harus mencerminkan aspirasi rakyat dan meningkatkan pelayanan publik.

Baca Juga :  Kapolres Kobar Berharap Dapat Terus Memperkuat Hubungan Baik Dengan Masyarakat Guna Membangun Citra Polisi Yang Humanis

Selain itu Kapolres Kotawaringin Barat berharap semoga dengan di lantiknya anggota DPRD yang baru ini dapat saling bekerja sama dengan baik untuk memajukan Kab. kobar serta menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif.

Acara berlangsung dengan khidmat dan diakhiri dengan doa bersama, memohon bimbingan dan perlindungan dari Tuhan Yang Maha Kuasa dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab yang diemban para anggota DPRD yang baru dilantik. Laila (media-viral.id)

Berita Terkait

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades
SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG
Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut
Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga
Telah Hadir Kantor Kecamatan Cikupa Sudah Bisa Cetak e KTP, KIA, Akte Kematian dan Lainya di Kantor Kecamatan Cikupa
PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi
Viral di Media Cetak dan Online, Akhirnya Mualem Lantik Walikota Langsa 18 April 2025 Mendatang
Bersih-Bersih Narkoba, Bupati Batu Bara Tes Urine ASN dan Non ASN Dinas Perkim LH Serta Bappelitbangda

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 15:06

Bantuan Traktor di Desa Tanjung Sari Kecamatan Buai Pemaca Digelapkan Mantan Kades

Selasa, 15 April 2025 - 21:23

SKKP Kabupaten Mimika Launching Dimulainya Pembangunan 18 Dapur Sehat MBG

Selasa, 15 April 2025 - 21:21

Bupati Batu Bara Hadiri Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut

Sabtu, 12 April 2025 - 15:50

Kepala Perwakilan PPWI Mesir Ditunjuk Sebagai Penasehat Dewan Persatuan Ekonomi Arab: Prestasi Membanggakan Dari Dunia Pewarta Warga

Kamis, 10 April 2025 - 16:20

PPWI Serukan Perlindungan Wartawan Dari Kriminalisasi, Kebebasan Pers Adalah Pilar Demokrasi

Berita Terbaru